CARA MEMBUKA HP YANG LUPA AKUN GMAIL VIVO Y69 (PD1705F)

Kali ini saya akan berbagi cara mengatasi lupa akun gmail setelah reset atau setelah melakukan flash.
reset pengaturan pabrik atau melakukan flashing hp terbaru (android versi 5 keatas) tidak akan bisa menghapus akun gmail yang sudah menempel di hp kita.
itu karena akun gmail sudah menjadi pengaman kedua setelah pengaman kunci layar.

ok langsung saja
untuk mengatasi hp yang lupa akun gmail persiapkan bahan nya.
Download Spflashtool  disini
download file scatter nya disini
extract kedua bahan yang sudah di download 
Buka Spflashtool,masih di Spflashtool tekan Ctrl+Alt+s secara bersamaan.
nanti akan muncul 2 kolom tambahan yaitu kolom "Authentication File" & "Certification File"
klik kolom "Download Agent" isi dengan file "Wonggaptek.bin" (ada di folder extract spflashtool)
klik kolom "Scatter-loading file" isi dengan file "Scatter_vivo_Y69" yang sudah kita extract sebelum nya.
klik kolom "Authentication File" isi dengan file "auth_sv5.auth" (ada di folder spflashtool Y69)
jika kurang jelas,perhatikan gambar di bawah

Klik tab "Format" lalu pilih "Manual Format Flash"

Ubah kode yang ada di kolom "Begin addres [HEX]" menjadi 0x2a88000
ubah juga kode yang ada di kolom "Format Lenght [HEX]" menjadi 0x100000
persiapan eksekusi matikan hp,pastikan hp benar benar dalam keadaan OFF. 
klik START pada spflashtool,tekan volume atas & bawah secara bersamaan lalu sambungkan Usb ke PC
setelah muncul tulisan "OK" cabut usb,nyalakan hp
selamat.... hp anda sudah bisa masuk menu tanpa harus memasukkan akun gmail lagi pada saat setting pertama kali.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Aplikasi & tool FRP

SP FLASHTOOL

KOLEKSI FIRMWARE REDMI 9A (DANDELION)